Berita


Jaga Pangan, P4S Sinergi Brebes Inovatif Siap Amankan Pasokan Bawang Merah

Mar 08, 2024

BREBES – Kementerian Pertanian (Kementan) fokus menjaga ketersediaan pangan, khususnya menjelang bulan ramadan dan hari raya Idul Fitri 1445 H.

Salah satu upaya dengan menjaga produksi komoditas utama dengan melibatkan berbagai elemen masyarakat tani, salah satu nya Pusat Pelatihan Pertanian Swadaya (P4S) yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Menyinggung peningkatan produksi dan produktivitas komoditas pertanian, Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP), Dedi Nursyamsi meminta penyuluh untuk turun ke lapangan, untuk memastikan seluruh sarana prasarana yang dibutuh...


Kementan Tingkatkan Profesionalisme ASN Melalui Pelatihan Kepemimpinan Pengawas

Mar 04, 2024

BOGOR - Kementerian Pertanian terus berupaya meningkatkan profesionalisme Aparatur Sipil Negara, salah satunya melalui diklat dan pelatihan.

Sebanyak 35 Pejabat Pengawas mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) yang diselenggarakan Kementerian Pertanian melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP).

Pelatihan diadakan bertujuan membekali kompetensi jabatan pegawas agar dapat melaksanakan peran dan fungsinya dengan lebih baik dan profesional sebagai seorang ASN.

Pelatihan resmi dibuka pada Senin (04/03/2024) di Balai Besar Pelatihan Manajemen dan Kepemimpinan Pertania...


Jaga Ketahanan Pangan, Kementan Ajak Manfaatkan Lahan “Tidur” di Perkotaan

Feb 28, 2024

BOGOR - Kementerian Pertanian melalui Balai Besar Pelatihan Manajemen dan Kepemimpinan Pertanian (BBPMKP) Ciawi, mengajak masyarakat dan insan pertanian memanfaatkan lahan “tidur” di perkotaan untuk bertani. 

Hal tersebut merupakan salah satu langkah komitmen Kementan untuk terus memperkuat ketahanan pangan nasional dan mendukung swasembada pangan.

Dikemas dalam webinar edukasi bertajuk Ngobrol Asik Via Online (Brokoli), digelar Rabu (28/02) Kementan mengajak masyarakat dan insan pertanian untuk jeli melihat peluang dan dapat memanfaatkan lahan sempit perkotaan agar lebih produktif dan menghas...


BBPMKP Kementan Lakukan Seleksi P4S Calon Penerima Banper

Feb 23, 2024

Balai Besar Pelatihan Manajemen dan Kepemimpinan Pertanian (BBPMKP) Kementerian Pertanian saat ini tengah melakukan proses seleksi penerima Bantuan Pemerintah (Banper) bagi Pusat Pelatihan Pertanian dan Perdesaan Swadaya (P4S). Banper diberikan dalam bentuk sarana dan prasarana pertanian guna mendukung proses pembelajaran di P4S.

Proses seleksi dilakukan secara bertahap, dimulai dengan seleksi administrasi, dimana dari seleksi tersebut diperoleh 33 P4S yang lolos ke tahap verifikasi dan wawancara. P4S yang lolos administrasi terdiri atas 31 P4S Jawa Tengah dan 2 P4S DKI Jakarta.

Ke-33 P4S ters...


Kementan Gelar Training of Trainer Pupuk Subsidi, 50,987 SDM Pertanian Siap Tingkatkan Produktivitas Pertanian

Feb 20, 2024

CIAWI – Sektor pertanian menjadi fokus utama Pemerintah dalam menjaga ketahanan pangan dan mendukung pertumbuhan ekonomi nasional. Tercatat pada triwulan ketiga tahun 2023, sektor pertanian mencatat pertumbuhan sebesar 1,46% dan memberikan kontribusi sebesar 13,57% terhadap Produk Domestik Bruto (PDB). Keberhasilan ini tidak terlepas dari peran seluruh insan pertanian yang bekerja keras untuk mendukung ketahanan pangan nasional.

Dalam rangka meningkatkan produktivitas petani, Pemerintah telah meluncurkan berbagai upaya dukungan pada awal tahun 2024. Salah satunya adalah kemudahan dalam penebus...