Berita


Wamentan Sidak Pasar di Manokwari Jelang Nataru, Minta Pemda Jaga Disparitas Harga Pangan

Dec 02, 2023

Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi, melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Wosi Kabupaten Manokwari, Papua Barat, pada Sabtu (2/12/2023). Sidak di Pasar Wosi itu dilakukan untuk memantau ketersediaan dan stabilitas harga sejumlah komoditas pangan menjelang perayaan hari Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 mendatang. 

Dalam kesempatan tersebut, Wamentan Harvick meminta pemerintah daerah Kabupaten Manokwari untuk meminimalisasi disparitas harga pangan, terutama jelang hari-hari besar.

"(Disparitas harga) itu perlu dijaga masyarakat sendiri dan pemerintah daerah," katan...


Panen Padi di Manokwari, Wamentan Dorong Jadi Lumbung Pangan Papua Barat

Dec 02, 2023

Manokwari - Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi melakukan panen padi di Kabupaten Manokwari dan mendorongnya menjadi lumbung pangan di Provinsi Papua Barat. 

Menurutnya, luasan lahan pertanian di Manokwari yang mencapai 3.000 hektar lebih dengan penduduk lebih dari 197 ribu jiwa sangat efektif berproduksi baik.

Hal tersebut disampaikan Wamentan Harvick usai melakukan panen raya padi di area lahan seluas 220 hektar di kampung Prafi Mulya, Distrik Prafi, Kabupaten Manokwari, Sabtu (2/12/2023).

“Manokwari basis pertaniannya sangat kuat. Tentu kita ingin Manokwari ini menjadi ...


Dari Timur Indonesia Wamentan RI Ajak Generasi Muda Berperan dalam Pembangunan Pertanian

Dec 01, 2023

MANOKWARI - Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia (RI) berkomitmen terus memfasilitasi generasi milenial terjun menjadi petani dan wirausaha muda pertanian. 

Dalam rangka kunjungan kerja di Papua Barat, Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi menyambangi Politeknik Pertanian (Polbangtan) Manokwari. Pada kesempatan tersebut Harvick meminta agar generasi muda dapat mengambil peranan dalam pembangunan pertanian di Indonesia Timur. 

Pihaknya optimistis, kaum milenial yang inovatif dan memiliki gagasan yang kreatif akan mampu mengawal pembangunan pertanian cemerlang, ...


Mentan Amran Semangati Penyuluh Pertanian dan Petani Jawa Timur Pacu Produksi Padi dan Jagung

Nov 23, 2023

Kementerian Pertanian Melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Penyuluh Pertanian dan Petani Wilayah Jawa Timur. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyatakan dukungannya penyuluh pertanian dan petani dalam peningkatan produksi padi dan jagung di Jawa Timur.

"Saya dulu pernah jadi PPL (Penyuluh Petani Lapangan), jadi saya tahu bagaimana perasaan PPL," kata Mentan Amran pada kegiatan Pembinaan Penyuluh Pertanian tersebut di Graha Sandiya Semen Gresik Tuban, Kamis (22/11).

Acara ini dihadiri oleh 2.500 peserta undangan yang...


Pelatihan dan Sertifikasi PBJP Level-1 Lingkup BSIP Kementerian Pertanian

Nov 19, 2023

Pelatihan Online PBJ Level 1 dilaksanakan pada tanggl 20 November sampai 1 Desember 2023

Pelatihan Offline, Review materi dan Pembahasan tryout dilaksanakan pada tanggal 5 - 6 Desember 2023

Ujian Sertifikasi dilaksanakan pada tanggal 7 - 8 Desember 2023

Pelaksananaan pelatihan secara offline dilaksanakan di Komplek Bumi BBPMKP Ciawi yang diikuti sebanyak 80 peserta pelatihan.