Berita


Hasil Lebih Rendah, Biosaka Menekan Pupuk NPK 50% Tidak Terbukti

Jun 09, 2023

Jakarta - Klaim bahwa Biosaka dapat menjadi substitusi 50% pupuk NPK dan meningkatkan hasil produksi tanaman pangan, tidak dapat dibuktikan. Perlakuan dengan Biosaka justru memberikan hasil yang lebih rendah ketimbang perlakuan tanpa pupuk.

Sanggahan tersebut dikemukakan Dr Ir Arief Hartono MSc Agr dari Tim Kajian Institut Pertanian Bogor [IPB] pada webinar bertajuk 'Pandangan HITI dan Tim IPB tentang Biosaka' yang dihadiri Ketua Himpunan Ilmu Tanah Indonesia [HITI] Prof Dr Ir Budi Mulyanto MSc dan Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional [BRIN] Dr Ir I Wayan Suastika di Jakarta pada Jumat [9...


Kementan dan KTNA Jalin Komitmen Antisipasi Perubahan Iklim dan Krisis Pangan Global

Jun 09, 2023

SUMATERA BARAT - Kementerian Pertanian (Kementan) membangun komitmen bersama dengan KTNA (Kontak Tani Andalan Indonesia) dalam hal antisipasi perubahan iklim dan krisis pangan global. 

Komitmen tersebut dituangkan dalam bentuk tertulis yang disaksikan dan ditandatangani langsung oleh Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo (SYL) di akhir kegiatan Workshop Program Kementan, Komitmen KTNA dan Rekomendasi Antisipasi Perubahan Iklim dan Ancaman Krisis Pangan Global di Auditorium Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat, Jumat (9/6/2023).

Hadir pada kesempatan itu anggota Komisi IV DPR RI, ...


HITI: Klaim biosaka tekan penggunaan pupuk kimia 50-90% dan lainnya perlu uji efikasi dan uji laboratarium untuk buktikan Klaim Biosaka

Jun 09, 2023

Jakarta - Rekomendasi hasil focus group discussion (FGD) Himpunan Ilmu Tanah Indonesia (HITI) bersama Tim IPB dan Badan Standardisasi dan Instrumen Pertanian (BRIN) akhir Mei 2023 menklaim biosaka perlu menekankan penggunaan pupuk kimia 50-90% dan lainnya perlu dilakukan uji efikasi dan uji laboratorium 

Sejalan dengan itu, Institut Pertanian Bogor [IPB] membentuk Tim Kajian Biosaka IPB beranggotakan 10 akademisi yang dipimpin Prof Dr Ir Mitfahudin MSi menyatakan bahwa Biosaka 'tidak dapat distandarisasi secara ilmiah' untuk mendapatkan peran bahan aktif Biosaka terhadap pertumbuhan dan hasil ...


Peneliti BRIN: Mengkritisi Kepopuleran Biosaka

Jun 09, 2023

Jakarta –Peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional mengkritisi kepopuleran biosaka dapat meningkatan pertumbuhan, efisiensi pupuk, dan hasil menjadi kurang valid untuk diterapkan secara umum dengan dasar hasil kajian TIM Fakultas Pertanian Universitas IPB lantaran bahan baku biosaka yang beragam dan tidak standar, memiliki kandungan bahan aktif yang bervariasi.

Hal ini dikemukakan oleh Dr Ir I Wayan Suastika, Peneliti OR Tanaman Pangan Badan Riset dan Inovasi Nasional saat memoderatori diskusi tentang Pandangan HITI dan IPB terhadap Biosaka secara virtual pada Jumat, 9 Juni 2023.

Pendapat dari...


40 Ribuan Petani dan Nelayan Bakal Hadiri Penas Petani Nelayan XVI 2023 di Sumbar

Jun 08, 2023

PADANG - Gelaran Pekan Nasional (PENAS) Petani Nelayan XVI Tahun 2023 sudah di depan mata. Berbagai persiapanpun telah dirampungkan untuk menyambut event penting yang akan berlangsung di Kawasan Lanud Sutan Sjahrir, Padang, Sumatera Barat (Sumbar), pada 10-15 Juni 2023 mendatang. 

Seperti diketahui, PENAS Petani Nelayan XVI Tahun 2023 menjadi bagian strategis dari upaya konsolidasi bersama dalam menjaga ketahanan pangan nasional di tengah ancaman krisis pangan. Seperti dampak fenomena iklim El Nino yang berpotensi memberi ancaman kekeringan yang cukup parah terhadap pertanian.

Menteri Pertania...